Menghadiri Undangan Pelantikan PTPS (Pengawas Tempat Pemungutan Suara) Kec. Tanjung Pura, Langkat

Menghadiri Undangan Pelantikan PTPS (Pengawas Tempat Pemungutan Suara) Kec. Tanjung Pura, Langkat

 

OLeh: Tumiran-Dewan Redaksi

TBOS (LANGKAT). – Pada hari Senin (22 Januari 2024), sekira pukul 10.00 wib, Kapolsek Tanjung Pura. “AKP ANDRI GT SIREGAR, SH,.MH.”

Menghadiri undangan Pelantikan PTPS (Pengawas Tempat Pemungutan Suara) dan bimbingan Tekhnis Bertempat di Aula STAI JM, Kec. Tanjung Pura, Kab. Langkat, sumatera Utara.

” Adapun Peserta Yang Hadir
– Camat Tanjung Pura M. NAWAWI SSTP MSP
– Kapolsek Tanjung Pura AKP ANDRI GT SIREGAR, SH,.MH.
– Danramil 11 Tanjung Pura KAPTEN DEFRINAL
– Ketua Panwaslu Kecamatan Tanjung Pura Eli Maksum
– Staf Komisioner Panwascam
– Ketua KUA Kecamatan Tanjung Pura H. Dimyati
– Ketua PPK Kecamatan Tanjung Pura Mukhiyar Riza
-Peserta pelantikan PTPS sebanyak 211 (empat orang

Dan kegiatan Tatatertib Acara
1. Menyanyikan lagu Indonesia raya
2. Menyanyikan Mars Bawaslu
3. Pembacaan Petikan Keputusan Pengawas Tempat Pemilihan Suara se-Kecamatan Tanjung Pura oleh Kepala sekretariat Panwaslu Kecamatan Tanjung Pura
4. Pengambilan Sumpah/janji jabatan oleh ketua Panwaslu Kec. Tanjung Pura
5. Penandatanganan Berita acara sumpah/janji jabatan PTPS
6. Pembacaan naskah Pelantikan oleh ketua Panwas Kec. Tanjung Pura
7. Penandatanganan fakta integritas.
8. Kata sambutan Ketua Panwaslu Kecamatan Tanjung Pura
9. Penyematan Simbol kepada Perwakilan PTPS
10. Menyanyikan lagu Padamu Negeri.
11. Doa
12. Penyampaian Materi bimbingan Teknis PTPS., penutup.

Sampai dengan saat ini kegiatan masih berlangsung situasi dalam keadaan kondusif, dan seluruh kegiatan berjalan dalam keadaan aman dan lancar.Pungkas-Nya. ###

Comments

No comments yet. Why don’t you start the discussion?

    Tinggalkan Balasan

    Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *